Diduga Bunuh Diri, PMI Wanita Asal Rohil Meninggal Dunia di Malaysia
PEKANBARU Rabu, 12 Maret 2025 | 01:23 WIBPEKANBARU(CR)-Seorang Pekerja Migran Indonesia (PMI) meninggal dunia di Malaysia. Wanita bernama Juliana Dewi (24) diduga meninggal dunia dengan cara gantung diri pada Jumat (07/03/2025) lalu. Kepala...
BP3MI Riau Fasilitasi Kepulangan 31 PMI, Dua Diantaranya Sedang Hamil
DUMAI Selasa, 11 Maret 2025 | 01:32 WIBDUMAI(CR)-Balai Pelayanan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP3MI) Riau, kembali memfasilitasi pemulangan 31 orang Pekerja Migran Indonesia (PMI) dari Malaysia. Para PMI tersebut dipulangkan ke Indonesia...
Sempat Dirawat, WNI Korban Penembakan di Malaysia Hembuskan Nafas Terakhir
RIAU Rabu, 05 Februari 2025 | 23:09 WIBPEKANBARU(CR)-Sempat mendapatkan perawatan intensif dan dalam kondisi kritis. Satu orang Warga Negara Indonesia (WNI) korban penembakan Otoritas Maritim Malaysia (APMM) di Perairan Tanjung Rhu, meninggal...
TNI AL dan BP3MI Riau Gagalkan Penyelundupan 4 PMI
BENGKALIS Rabu, 05 Februari 2025 | 23:00 WIBBENGKALIS(CR)-Empat Pekerja Migran Indonesia (PMI) unprosedural berhasil digagalkan tim gabungan terdiri dari Pos Angkatan Laut (Pos AL) Bengkalis dan Balai Pelayanan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia...
Tim Gabungan Gagalkan Tindak Pidana Perdagangan Orang
HUKRIM Senin, 03 Februari 2025 | 22:15 WIBPEKANBARU(CR)-Dua calon Pekerja Migran Indonesia (PMI) asal Cianjur, Jawa Barat (Kabar) bernama Lia dan Fina, berhasil diselamatkan dari upaya pengiriman secara non-prosedural ke Malaysia berkat...
BP3MI Riau Ungkap Lokasi Penyelundupan Pekerja Migran di Pesisir Riau
HUKRIM Senin, 03 Februari 2025 | 22:06 WIBPEKANBARU(CR)-Sejumlah daerah di pesisir Riau disinyalir menjadi tempat pengiriman Pekerja Migran Indonesia (PMI) secara ilegal. Ada empat daerah yang menjadi titik pengiriman PMI secara ilegal...
BP3MI Riau Sampaikan Ada Pekerja Migran Tertular HIV
RIAU Selasa, 28 Januari 2025 | 19:35 WIBPEKANBARU(CR)-Sebanyak 108 Pekerja Migran Indonesia (PMI) dideportasi dari Malaysia ke Indonesia melalui Pelabuhan Dumai, Riau. Pemulangan PMI ilegal tersebut dilaksanakan pada Sabtu siang (25/01/2025). Seluruh...