Dilanda Banjir, 17 Sekolah di Pekanbaru Terpaksa Diliburkan
PERISTIWA Sabtu, 08 Maret 2025 | 02:23 WIBPEKANBARU(CR)-Sebanyak 17 sekolah di Kota Pekanbaru terpaksa diliburkan akibat banjir yang merendam bangunan sekolah sejak Kamis (6/3/2025). Banjir ini disebabkan oleh luapan Sungai Siak yang...